Batu Akik Kecubung jenis batu mulia yang terbilang sangat popular, batu yang
memiliki dominan warna ungu ini memang sangat keren untuk dimiliki. Batu yang bernama
Amethsyt dan di indonesai biasa disebut Batu Kecubung, karena keindahannya batu
ini menjadi sangat popular dikalangan kolektor Batu Akik atau
Batu Mulia.
Selain memiliki warna yang keren, ternyata batu kecubung ini dipercya
memiliki manfaat dan khasiat yang besar untuk pemiliknya dan tentunya Harga
batu kecubung ini tidaklah murah Anda harus merogoh kocek puluhan sampai
ratusan juta rupiah untuk bisa mendapatkan
Batu Kecubung dengan kwalitas
terbaik.
Batu Amethsyt sendiri terbentu dari batuan kursa atau batuan mineral berstruktur
kristal heksagonal dan terbuat dari silika (silikon dioksida) dengan tingkat
kekerasan mencapai 7 mohs. Selain memiliki warna yang unik batu kecubung ini
juga memiliki
manfaat dan khasiat.
Konon katanya mitos yang berkembang dimasyarakat, batu kecubung ini cocok
dengan orang yang lahir pada bulan Febuari dalam zodiac. Sebutan pada batu ini
juga tidak lepas dengan mitos yang berkembang pada zaman nya dan dikenal dengan
istilah‘amethyst’ yang berasal dari kata Yunani ‘amethystos’ yang berarti obat
untuk mencegah mabuk.
Khasiat dan Manfaat batu kecubung ungu
diantaranya :
- Berfungsi sebagai penenang batin
- Untuk mendapatkan kasih sayang dan simpati
- Barmanfaat sebagai pengobatan lahir dan batin
- Untuk penyakit fisik: bisa membantu penderita, rabun,
sakit kepala, paru-paru, gangguang pencernaan, kecanduan alkhol atau jenis
penyakit yang berhubungan dengan saraf lainnya
- Untuk penyakit batin : mengendalikan emosi, membentuk
karakter pribadi, semangat untuk hidup, keihlasan dan rendahan hati
- Membuka aura dalam tubuh, membuka cakra pada tubuh manusia
- Dapat menitralisir energi negatif dalam tubuh kita
- Sebagai pengasihan (asihan)
- Percaya atau tidak, kekuatan dan kuasa hanya milik
Allah semata
Batu Kecubung sendiri memiliki harga
yang cukup terjangkau untuk yang kuwalitas standart dan untuk yang super bias mencapai
puluhan hingga ratusan juta. Keunikan warna pada batu permata ini menjadikan
daya tarik tersendiri dan tidak dimiliki jenis batu akik lainnya, jadi harga
mahal bukan halangan anda untuk membeli
batu kecubung ini bukan ?
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Batu Akik Kecubung dan Manfaatnya"
Posting Komentar